Tuesday, April 12, 2005

Trash and students

Remember my earlier messange about trash piling up in the South West part of ITB? I have just received the following news:


Baksos Tambang 2004: Peduli Sampah Bonbin
Senin, 11 - April - 2005, 12:54:48

Kemarin, Minggu, 10 April 2005, mahasiswa Teknik Pertambangan angkatan 2004 mengadakan bakti sosial membereskan sampah yang menumpuk di depan Kebun Binatang, Jalan Taman Sari. Dari beberapa proposal yang diusulkan, terpilihlah bakti sosial membereskan sampah, karena dinilai lebih urgen, membutuhkan penanganan yang segera. Bakti sosial ini masih dalam kerangka Orientasi Pengenalan Kampus (OSPEK) yang diadakan Himpunan Mahasiswa Tambang, bagi kader-kader himpunannya.


It's a good news to me. Now, that's what I call creative and useful. Salut to the students.

1 Comments:

Blogger ikram said...

Of course it is a good news for you, sir. Indeed it's great.

Creative and useful? Hmm. Maybe that's because they don't run this blog. If they do, they must have just taken the picture of that garbage-mountain and published it here, don't you think? :D

However, I salute them as well as I salute you too.

7:55 PM  

Post a Comment

<< Home